KOMUNIKASI PELATIH DALAM MEMOTIVASI ATLET SEPAK BOLA DI UNIVERSITAS ISLAM 45 BEKASI

Alfianysh, Teuku Muhammad Rafli Virki (2024) KOMUNIKASI PELATIH DALAM MEMOTIVASI ATLET SEPAK BOLA DI UNIVERSITAS ISLAM 45 BEKASI. Sarjana (S1) thesis, Universitas Islam 45.

[img] Text
PENDAHULUAN.pdf

Download (909kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (530kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (646kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (542kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf

Download (503kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (502kB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui komunikasi pelatih terhadap motivasi berlatih atlet sepak bola di Universitas Islam 45 Bekasi. Dalam latihan, komunikasi sangat penting. Latihan yang efektif terdiri dari komunikasi antara pelatih dan atletnya. Pada umumnya, pelatih akan memberikan instruksi, dan atlet akan menerima atau memberikan saran tentang jenis latihan yang akan mereka lakukan. Penelitian dimulai dengan lokasi yang tepat, dari izin hingga konfirmasi, kemudian mencakup setiap jenis observasi dan proses wawancara. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa komunikasi pelatih memainkan peran krusial dalam mempengaruhi tingkat motivasi atlet. Pelatih yang efektif mampu mengadaptasi gaya komunikasi mereka sesuai dengan karakteristik individu atlet, memanfaatkan penguatan positif, memberikan umpan balik yang konstruktif, serta menjalin hubungan yang kuat. Penelitian ini memberikan wawasan tentang bagaimana komunikasi pelatih dapat menjadi faktor penting dalam menciptakan lingkungan yang mendukung motivasi atlet.

Item Type: Thesis (TA, Skripsi, Tesis, Disertasi) (Sarjana (S1))
Contributors/Dosen Pembimbing,NIDN Dosen bisa diakses di LINK https://bit.ly/NIDNdosenunismabekasi:
ContributionContributors / Dosen PembimbingNIDN
UNSPECIFIEDKhadijah, Siti040909600
Keywords / Kata Kunci: Komunikasi Pelatih, Motivasi, Atlet Sepak Bola
Subjects: Ilmu Komunikasi
Faculty: Fakultas Komunikasi Sastra dan Bahasa > Ilmu Komunikasi S1
Depositing User: Mr. Teuku M Rafli
Date Deposited: 23 Oct 2009 02:00
Last Modified: 27 Sep 2024 08:57
URI: http://repository.unismabekasi.ac.id/id/eprint/6534

Actions (login required)

View Item View Item