Hubungan Religiusitas dan Regulasi Emosi Terhadap Resiliensi Pada Dewasa Awal Korban Ghosting

Amalia, Hanafia (2022) Hubungan Religiusitas dan Regulasi Emosi Terhadap Resiliensi Pada Dewasa Awal Korban Ghosting. Sarjana (S1) thesis, Universitas Islam "45" Bekasi.

[img] Text
Pendahuluan.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Bab I.pdf

Download (666kB)
[img] Text
Bab II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (570kB) | Request a copy
[img] Text
Bab III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (693kB) | Request a copy
[img] Text
Bab IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (537kB) | Request a copy
[img] Text
Bab V.pdf

Download (177kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (425kB)

Abstract

Abstract Ghosting is a hot topic of conversation among young people. Ghosting events cause victims to experience stress, despair, unable to establish connections with other people and unable to adapt to new changes that occur which make the resilience of individual ghosting victims decrease. The purpose of this study was to determine the relationship between religiosity and emotional regulation on resilience in early adulthood ghosting victims. This research is a quantitative research. Participants in this study were determined using a sampling quota of 123 early adult student participants who were ghosted victims at the "45" Bekasi Islamic University. Data collection techniques using interviews and psychological measurement scales. The research instrument uses a scale of resilience, a scale of emotion regulation, and a scale of religiosity. The results of the analysis of the variable religiosity on resilience with a correlation coefficient value of r = 0.513, p = 0.000 (p <0.005) there is a relationship between religiosity and resilience. The results of the correlation test analysis of emotion regulation variables on resilience with a correlation coefficient of r = 0.581, p = 0.000 (p <0.005) there is a relationship between emotional regulation and resilience. The results of the F test analysis = 44,550, p = 0,000 (p <0,005) there is an effect of religiosity and emotional regulation on resilience in early adulthood ghosting victims at Islamic University 45 Bekasi. The coefficient of determination (R2) is 0.426, meaning that the variables of religiosity and emotional regulation simultaneously contribute to resilience as much as (42.6%) while (57.4%) are influenced by other factors. Keyword: Religious, Emotion Regulation, Resilience, early adulthood, Ghosting. Abstrak Ghosting menjadi topik perbincangan hangat dikalangan anak-anak muda. Peristiwa ghosting menyebabkan korban mengalami stres, putus asa, tidak dapat menjalin koneksi dengan orang lain dan tidak dapat beradaptasi dengan perubahan baru yang terjadi yang membuat ketahanan individu korban ghosting mengalami penurunan. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan religiusitas dan regulasi emosi terhadap resiliensi pada dewasa awal korban ghosting. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Peserta dalam penelitian ini ditentukan menggunakan kuota sampling sebanyak 123 peserta mahasiswa dewasa awal korban ghosting yang ada di universitas Islam “45” Bekasi. Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara dan skala pengukuran psikologi. Instrumen penelitian menggunakan skala resiliensi, skala regulasi emosi, dan skala religiusitas. Hasil analisis variabel religiusitas terhadap resiliensi dengan nilai koefisien korelasi r = 0.513, p = 0.000 (p < 0.005) terdapat hubungan religiusitas terhadap resiliensi. Hasil analisis uji korelasi variabel regulasi emosi terhadap resiliensi dengan nilai koefisien korelasi r = 0.581, p = 0.000 (p < 0.005) terdapat hubungan regulasi emosi dengan resiliensi. Hasil analisis uji F = 44.550, p = 0.000 (p < 0.005) terdapat pengaruh religiusitas dan regulasi emosi terhadap resiliensi pada dewasa awal korban ghosting yang ada di Universitas Islam 45 Bekasi. Nilai koefisien determinasi (R2) 0.426 artinya variabel religiusitas dan regulasi emosi secara bersama-sama memberikan sumbangan pengaruh terhadap resiliensi sebanyak (42,6%) sedangkan (57,4%) dipengaruhi oleh faktor lain. Kata Kunci: Religiusitas, Regulasi Emosi, Resiliensi, Dewasa Awal, Ghosting.

Item Type: Thesis (TA, Skripsi, Tesis, Disertasi) (Sarjana (S1))
Contributors/Dosen Pembimbing,NIDN Dosen bisa diakses di LINK https://bit.ly/NIDNdosenunismabekasi:
ContributionContributors / Dosen PembimbingNIDN
UNSPECIFIEDPramintari, Ratna Duhita0423018503
Keywords / Kata Kunci: Religiusitas, Regulasi Emosi, Resiliensi, Dewasa Awal, Ghosting.
Subjects: Psikologi Sosial
Faculty: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Psikologi S1
Depositing User: Ms. Hanafia Amalia
Date Deposited: 09 Dec 2022 07:45
Last Modified: 09 Dec 2022 07:45
URI: http://repository.unismabekasi.ac.id/id/eprint/1688

Actions (login required)

View Item View Item