KONTRIBUSI KEKUATAN TUNGKAI DAN POWER LENGAN TERHADAP HASIL JUMPING SMASH PADA ATLET BULUTANGKIS DI BINTANG BADMINTON CAKUNG

Thoeri, Mohammad (2024) KONTRIBUSI KEKUATAN TUNGKAI DAN POWER LENGAN TERHADAP HASIL JUMPING SMASH PADA ATLET BULUTANGKIS DI BINTANG BADMINTON CAKUNG. Sarjana (S1) thesis, Universitas Islam 45 Bekasi.

[img] Text
1. pendahuluan-digabungkan.pdf

Download (1MB)
[img] Text
2. bab 1.pdf

Download (100kB)
[img] Text
3. bab 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (353kB) | Request a copy
[img] Text
4. bab 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (185kB) | Request a copy
[img] Text
5. bab 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (33kB) | Request a copy
[img] Text
6. bab 5.pdf

Download (74kB)
[img] Text
daftar pustaka.pdf

Download (74kB)

Abstract

MOHAMMAD THOERI, 41182191200029 Kontribusi Kekuatan Tungkai dan Power Lengan Terhadap Hasil Jumping Smash Pada Atlet Bulutangkis Di Bintang Badminton Cakung. Tujuan penelitian ini adalah ingin mengetahui kontribusi dari kekuatan tungkai dan power lengan terhadap hasil jumping smash pada atlet bulutangkis di bintang badminton cakung. Metode yang diterapkan dalam menyelenggarakan penelitian ini adalah metode deskriptif korelatif. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah atlet bulutangkis di bintang badminton cakung yang berjumlah 30 orang. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik sampel keseluruhan (total sampling). Hasil penelitian ini adalah sebagai berikut, Nilai koefisien korelasi kekuatan tungkai sebesar 0.000 dengan nilai pearson correlation sebesar 0.931. Maka kekuatan tungkai terhadap jumping smash memiliki korelasi yang signifikan dengan derajat hubungan pada tingkat korelasi sempurna, sehingga kekuatan tungkai memiliki korelasi yang signifikan terhadap hasil jumping smash pada atlet bulutangkis Bintang Badminton Cakung. Nilai koefisien korelasi power lengan sebesar 0.000 dengan nilai pearson correlation sebesar 0.678. Maka power lengan terhadap jumping smash memiliki korelasi yang signifikan dengan derajat hubungan pada tingkat korelasi kuat, sehingga power lengan memiliki korelasi yang signifikan terhadap hasil jumping smash pada atlet bulutangkis Bintang Badminton Cakung. Nilai koefisien korelasi berganda antara kekuatan tungkai dan power lengan terhadap hasil jumping smash bulutangkis diperoleh nilai signifikansi 0.000 dan nilai R sebesar 0.939, sehingga kekuatan tungkai dan power lengan memiliki korelasi yang signifikan terhadap hasil jumping smash bulutangkis secara simultan dengan derajat hubungan pearson correlation berada pada kategori sempurna.

Item Type: Thesis (TA, Skripsi, Tesis, Disertasi) (Sarjana (S1))
Contributors/Dosen Pembimbing,NIDN Dosen bisa diakses di LINK https://bit.ly/NIDNdosenunismabekasi:
ContributionContributors / Dosen PembimbingNIDN
UNSPECIFIEDAbidin, Dindin0430036902
Keywords / Kata Kunci: kekuatan tungkai, power lengan, jumping smash bulutangkis.
Subjects: Pendidikan Olahraga
Faculty: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi S1
Depositing User: mr mohammad thoeri
Date Deposited: 21 Aug 2024 08:55
Last Modified: 21 Aug 2024 08:55
URI: http://repository.unismabekasi.ac.id/id/eprint/6268

Actions (login required)

View Item View Item