Pengaruh Stres Kerja dan Lingkungan Kerja Fisik terhadap Kepuasan Kerja Karyawan pada PT Suryakabel Cemerlang

Mardhatilova, Rieke Rafidhya (2024) Pengaruh Stres Kerja dan Lingkungan Kerja Fisik terhadap Kepuasan Kerja Karyawan pada PT Suryakabel Cemerlang. Sarjana (S1) thesis, Unisma Islam 45 Bekasi.

[img] Text
PENDAHULUAN.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (385kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (591kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (777kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (837kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf

Download (297kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (302kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis Pengaruh Stres Kerja dan Lingkungan Kerja Fisik terhadap Kepuasan Kerja. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif. Data yang digunakan adalah data yang diperoleh dari penyebaran kuesioner kepada karyawan PT Suryakabel Cemerlang. Adapun teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah non-probabiality-sampling dengan metode slovin. Pengolahan data menggunakan program IBM SPSS versi 25. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa stres kerja berpengaruh positif dan signifikansi terhadap kepuasan kerja. Hal ini dibuktikan nilai koefisien β1 = 0,325 dengan nilai t-hitung 5,911 lebih besar dari 1,986 t-tabel dan nilai signifikansi 0,000 lebih kecil dari 0,05. Lingkungan kerja fisik memiliki nilai koefisien β2 = 0,180 dengan nilai t-hitung 4,984 lebih besar dari 1,986 t-tabel dan nilai signifikansi 0,000 lebih kecil dari 0,05. Hasil uji hipotesis melalui analisis linier berganda diperoleh hasil stres kerja dan lingkungan kerja fisik berpengaruh positif dan signifikansi terhadap kepuasan kerja dibuktikan nilai uji F sebesar 126,707 dan nilai signifikansi 0,000 dan dari nilai koefisien determinasi R-square sebesar 0,738. Maka, diketahui bahwa stres kerja dan lingkungan kerja fisik berpengaruh positif dan signifikansi terhadap kepuasan kerja karyawan PT Suryakabel Cemerlang dengan nilai 73,8%, sisanya 26,2% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini seperti budaya organisasi, motivasi kerja, kepemimpinan, keselamatan dan kesehatan kerja, dan etika kerja.

Item Type: Thesis (TA, Skripsi, Tesis, Disertasi) (Sarjana (S1))
Contributors/Dosen Pembimbing,NIDN Dosen bisa diakses di LINK https://bit.ly/NIDNdosenunismabekasi:
ContributionContributors / Dosen PembimbingNIDN
UNSPECIFIEDSulastri, Tuti0319096402
Keywords / Kata Kunci: Stres Kerja; Lingkungan Kerja Fisik; Kepuasan Kerja
Subjects: Manajemen Sumber Daya Manusia
Manajemen
Faculty: Fakultas Ekonomi > Manajemen S1
Depositing User: Ms Rieke Rafidya
Date Deposited: 21 Aug 2024 03:35
Last Modified: 27 Aug 2024 07:03
URI: http://repository.unismabekasi.ac.id/id/eprint/6209

Actions (login required)

View Item View Item