MODEL PENGEMBANGAN LATIHAN PASSING BAWAH BOLA VOLI BERBASIS NET PADA ATLET CLUB SATRIAMUDA

Hardianti, Tiara (2022) MODEL PENGEMBANGAN LATIHAN PASSING BAWAH BOLA VOLI BERBASIS NET PADA ATLET CLUB SATRIAMUDA. Sarjana (S1) thesis, Universitas Islam "45" Bekasi.

[img] Text
pendahuluann.pdf

Download (952kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (131kB)
[img] Text
BAB II .pdf
Restricted to Repository staff only

Download (531kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (664kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB V .pdf

Download (284kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (127kB)

Abstract

Penelitian ini di latar belakangi oleh permasalahan yang penulis temukan model latihan passing bawah pada atlet club satria muda berbasis net yang masih sedikit kurang dalam melakukan model latihan yang kurang efektif agar menambah model latihan passing bawah yang baru. Adapun tujuan penelitian ini adalah bagaimana cara pengembangan model latihan passing bawah bola voli berbasis net pada atlet club satria muda. Metode yang digunakan adalah Research and Development. Menurut Sugiyono Penelitian ini menggunakan 10 langkah penelitian tetapi karena pandemi Covid-19 penelitian ini hanya dapat menggunakan 5 langkah penelitian.Berdasarkan hasil dari uji validasi, penelitian menggunakan 7 atlet berdasarkan hasil yang diperoleh dari penilaian ahli pelatih bola voli 92,5% kategori (layak), ahli materi bola voli 97,5% kategori baik/layak, dan ahli motorik 92,5% kategori (layak.) Hasil seluruh metode latihan passing bawah dengan total nilai 113 dari nilai maksimal sebesar 120 sehingga nilai presentase kelayakan 94,16% kategori (layak). Setelah mengetahui hasil rata-rata penilaian dari para ahli pelatih bola voli, ahli materi bola voli dan ahli motorik model latihan passing bawah bola voli berbasis net pada atlet club satria muda ini mendapatkan hasil 94,16% dimana skor tersebut kategori baik/layak untuk diterapkan kepada pemain/atlet. Maka model latihan passing bawah bola voli berbasis net pada alet club satria muda dapat dilanjutkan ketahap berikutnya Kata kunci : Pengembangan, Latihan Passing bawah Berbasis Net , Bola Voli

Item Type: Thesis (TA, Skripsi, Tesis, Disertasi) (Sarjana (S1))
Contributors/Dosen Pembimbing,NIDN Dosen bisa diakses di LINK https://bit.ly/NIDNdosenunismabekasi:
ContributionContributors / Dosen PembimbingNIDN
UNSPECIFIEDMylsidayu, Apta0430068706
Keywords / Kata Kunci: Pengembangan, Latihan Passing bawah Berbasis Net , Bola Voli
Subjects: Pendidikan Olahraga
Faculty: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi S1
Depositing User: Ms. Tiara Hardianti
Date Deposited: 05 Sep 2022 08:43
Last Modified: 05 Sep 2022 08:43
URI: http://repository.unismabekasi.ac.id/id/eprint/1026

Actions (login required)

View Item View Item