KESADARAN ETIKA DAN CONSCIENTIOUSNESS PERSONALITY TERHADAP KUALITAS PERSAHABATAN PADA SISWA-SISWI SMK DARUL AMAL

Ibrahim, Muhammad Arik (2025) KESADARAN ETIKA DAN CONSCIENTIOUSNESS PERSONALITY TERHADAP KUALITAS PERSAHABATAN PADA SISWA-SISWI SMK DARUL AMAL. Sarjana (S1) thesis, Universitas Islam 45 Bekasi.

[img] Text
PENDAHULUAN.pdf

Download (429kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (109kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (372kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (493kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (308kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 5.pdf

Download (74kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (221kB)

Abstract

Kualitas persahabatan adalah tingkat kedalaman dan makna yang terkandung dalam hubungan antar individu yang didasarkan pada kepercayaan, kejujuran, kesetiaan, dukungan emosional, dan saling pengertian. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan antara kesadaran etika, conscientiousness personality, dan kualitas persahabatan pada siswa/i SMK Darul Amal. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan pendekatan korelasional. subjek dalam penelitian ini berjumlah 339 siswa/I aktif SMK Darul Amal. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kesadaran etika tidak memiliki hubungan signifikan dengan kualitas persahabatan. Sebaliknya, conscientiousness personality memiliki hubungan yang rendah tetapi signifikan dengan kualitas persahabatan. Nilai korelasi menunjukkan bahwa pengaruh conscientiousness terhadap kualitas persahabatan bersifat lemah, meskipun tetap memiliki dampak yang dapat diamati.

Item Type: Thesis (TA, Skripsi, Tesis, Disertasi) (Sarjana (S1))
Contributors/Dosen Pembimbing,NIDN Dosen bisa diakses di LINK https://bit.ly/NIDNdosenunismabekasi:
ContributionContributors / Dosen PembimbingNIDN
UNSPECIFIEDNurhidayah, Siti0412027105
Keywords / Kata Kunci: Kualitas Persahabatan, Kesadaran Etika, Kepribadian Conscientiousness
Subjects: Psikologi Sosial
Faculty: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Psikologi S1
Depositing User: Mr Muhammad Arik Ibrahim
Date Deposited: 19 Feb 2025 09:28
Last Modified: 19 Feb 2025 09:28
URI: http://repository.unismabekasi.ac.id/id/eprint/7342

Actions (login required)

View Item View Item