SISTEM MONITORING BENDUNGAN AIR BERBASIS INTERNET OF THINGS

Supratno, Setyo (2022) SISTEM MONITORING BENDUNGAN AIR BERBASIS INTERNET OF THINGS. NCIET NATIONAL CONFERENCE OF INDUTRY, ENGINEERING AND TECHNOLOGY, 3. B.103-B.114. ISSN e-ISSN:2746-0975

[img] Text
02 TURNITIN SISTEM MONITORING BENDUNGAN AIR BERBASIS INTERNET OF THINGS.pdf.pdf

Download (3MB)

Abstract

Pada era modern saat ini, pemanfaatan Internet of Things (IoT) telah banyak diterapkan di berbagai bidang, hampir dari semua perangkat elektronik sudah tersambung ke internet. Seiring dengan perkembangan teknologi, penerapan teknologi di bidang perairan sangat perlu diperhatikan. Yaitu salah satu upaya dalam mengatasi masalah luapan air yang terjadi akibat banjir. Peningkatan sistem kontrol pintu bendungan dapat memaksimalkan kinerja pengelolaan air pada daerah aliran air seperti sungai. Hal tersebut menjadi dasar pemikiran penulis dalam merancang sistem pengaturan pintu air otomatis pada bendungan sebagai pengendali banjir. Pada penelitian ini, penulis merancang sebuah prototype sistem monitoring bendungan air yang dapat bekerja dengan proses sistem monitoring air secara otomatis dan buka tutup pintu air yang di kontrol dari jarak jauh. Sistem ini dirancang menggunakan mikrokontroler NodeMCU ESP32 sebagai pusat kontrol sistem dan software blynk sebagai sistem control monitoring jarak jauh. Pada penelitian ini telah berhasil dirancang suatu prototype bendungan air dengan sistem buka tutup pintu air secara otomatis dengan akurasi 99,275%.

Item Type: Article
Keywords / Kata Kunci: Bendungan Air Otomatis;Teknologi; Banjir; NodeMCU; Internet of Things (IoT)
Subjects: Kendali/Kontrol
Faculty: Fakultas Teknik > Teknik Elektro S1
Depositing User: Mr Dr. Setyo Supratno, S.Pd., M.T.
Date Deposited: 11 Oct 2024 03:55
Last Modified: 11 Oct 2024 03:55
URI: http://repository.unismabekasi.ac.id/id/eprint/6788

Actions (login required)

View Item View Item