HUBUNGAN KEKUATAN OTOT LENGAN, DAN KOORDINASI MATA-TANGAN-KAKI TERHADAP HASIL RENANG GAYA DADA 50 METER PADA ATLET KINTAMANI SPORT KLUB DI KECAMATAN TAMBUN SELATAN KABUPATEN BEKASI

Nudawan, Andi Lucky Wira (2024) HUBUNGAN KEKUATAN OTOT LENGAN, DAN KOORDINASI MATA-TANGAN-KAKI TERHADAP HASIL RENANG GAYA DADA 50 METER PADA ATLET KINTAMANI SPORT KLUB DI KECAMATAN TAMBUN SELATAN KABUPATEN BEKASI. Sarjana (S1) thesis, Universitas Islam 45 Bekasi.

[img] Text
Pendahuluan (1).pdf

Download (677kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (99kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (348kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III .pdf
Restricted to Repository staff only

Download (265kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV .pdf
Restricted to Repository staff only

Download (245kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V (1).pdf

Download (81kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA (1).pdf

Download (165kB)

Abstract

Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui Hubungan Kekuatan Otot Lengan, Dan Koordinasi Mata-Tangan-Kaki Terhadap Hasil Renang Gaya Dada 50 Meter Pada Atlet Kintamani Sport Klub Di Kecamatan Tambun Selatan Kabupaten Bekasi. Metode penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah Kuantitatif dengan Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah Atlet Kintamani Sport Klub di Kecamatan Tambun Selatan Kabupaten Bekasi. Pengambilan sampel dengan menggunakan teknik Purposive Sampling dengan teknik tersebut sampel yang di dapat berjumlah 30 Atlet Kintamani Sport Klub di Kecamatan Tambun selatan Kabupaten Bekasi. Berdasarkan nilai hasil data yang diperoleh dari hasil perhitungan data variabel kekuatan otot lengan diperoleh nilai minimum 35, maksimum 65 dengan rata-rata (mean) yaitu 49,80. hasil perhitungan data variabel koordinasi mata-tangan-kaki diperoleh nilai minimum 34, maksimum 57 dengan rata-rata (mean) yaitu 46,53. hasil perhitungan data variabel hasil renang gaya dada 50 meter diperoleh nilai minimum 33, maksimum 50 dengan rata-rata (mean) yaitu 42,07. Kata Kunci : Kekuatan Otot Lengan, Koordinasi Mata-Tangan-Kaki, Hasil Renang gaya Dada 50 Meter.

Item Type: Thesis (TA, Skripsi, Tesis, Disertasi) (Sarjana (S1))
Contributors/Dosen Pembimbing,NIDN Dosen bisa diakses di LINK https://bit.ly/NIDNdosenunismabekasi:
ContributionContributors / Dosen PembimbingNIDN
UNSPECIFIEDBujang, Bujang0406036101
Keywords / Kata Kunci: Kekuatan Otot Lengan, Koordinasi Mata-Tangan-Kaki, Hasil Renang gaya Dada 50 Meter.
Subjects: Pendidikan
Pendidikan Olahraga
Faculty: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi S1
Depositing User: mr andi lucky wira Nudawan
Date Deposited: 09 Jul 2024 02:47
Last Modified: 09 Jul 2024 02:47
URI: http://repository.unismabekasi.ac.id/id/eprint/5463

Actions (login required)

View Item View Item