PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROJECT BASED LEARNING (PjBL) TERHADAP HASIL BELAJAR PADA MATA PELAJARAN IPA SISWA DI SEKOLAH DASAR

Putri, Kamilah Namira (2022) PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROJECT BASED LEARNING (PjBL) TERHADAP HASIL BELAJAR PADA MATA PELAJARAN IPA SISWA DI SEKOLAH DASAR. Sarjana (S1) thesis, Universitas Islam "45" Bekasi.

[img] Text
PENDAHULUAN.pdf

Download (333kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (120kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (308kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (136kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (97kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (365kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (104kB)

Abstract

model pembelajaran Project Based Learning (PjBL) terhadap hasil belajar pada mata pelajaran IPA siswa di Sekolah Dasar. Berdasarkan hasil analisis jurnal diperoleh permasalahan hasil belajar IPA siswa sekolah dasar yang tergolong rendah. Hal tersebut dapat dilihat dari banyaknya nilai siswa yang masih dibawah KKM, hal tersebut dapat diatasi salah satunya dengan penerapan model pembelajaran Project Based Learning (PjBL) untuk meningkatkan hasil belajar pada mata pelajaran IPA siswa di Sekolah Dasar. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini yaitu penelitian Systematic Literature Review (SLR). Penelitian dilakukan dengan cara menggumpulkan data berupa jurnal – jurnal yang berkaitan tentang penggunaan Model pembelajaran Project Based Learning (PjBL) untuk meningkatkan hasil belajar Mata pelajaran IPA di Sekolah Dasar. Hasil dari analisis 13 artikel ilmiah yang dianalisis berdasarkan 8 tahun terakhir menunjukan model Project Based Learning (PjBL sangat efektif untuk hasil belajar IPA siswa sekolah dasar. Pada bahan kajian rata-rata subjek penelitiannya siswa sekolah dasar kelas tinggi (kelas IV dan V). Terdapat pengaruh secara efektif dan adanya perbedaan hasil belajar yang signifikan siswa yang mengikuti pembelajaran menggunakan model pembelajaran Project Based Learning (PjBL) yaitu dengan menunjukkan rata-rata hasil belajar IPA lebih tinggi dari siklus I ke siklus II dan nilai pre – test dan post test. Hal ini dibuktikan dari hasil penelitian – penelitian referensi terdahulu. Indikator hasil belajar ranah kognitif tercapai dalam penerapan model pembelajaran Project Based Learning (PjBL).

Item Type: Thesis (TA, Skripsi, Tesis, Disertasi) (Sarjana (S1))
Contributors/Dosen Pembimbing,NIDN Dosen bisa diakses di LINK https://bit.ly/NIDNdosenunismabekasi:
ContributionContributors / Dosen PembimbingNIDN
UNSPECIFIEDAmin, Amin0414037001
UNSPECIFIEDBudianti, Yudi0424017102
Keywords / Kata Kunci: Model Pembelajaran Project Based Learning (PjBL); Hasil Belajar: Mata Pelajaran IPA; Siswa Sekolah Dasar
Subjects: Eksperimen
Psikologi Pendidikan
Penelitian Tindakan Kelas
Faculty: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar S1
Depositing User: Users 231 not found.
Date Deposited: 24 Aug 2022 02:46
Last Modified: 24 Aug 2022 02:46
URI: http://repository.unismabekasi.ac.id/id/eprint/737

Actions (login required)

View Item View Item