PROGRAM KEPALA SEKOLAH DALAM MENANAMKAN NILAI-NILAI KEARIFAN LOKAL PADA SISWA SMAN 3 KOTA BEKASI

Fitria, Farida (2024) PROGRAM KEPALA SEKOLAH DALAM MENANAMKAN NILAI-NILAI KEARIFAN LOKAL PADA SISWA SMAN 3 KOTA BEKASI. Sarjana (S1) thesis, Universitas Islam 45 BekasI.

[img] Text
PENDAHULUAN.pdf

Download (4MB)
[img] Text
BAB I .pdf

Download (294kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (891kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (314kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (724kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf

Download (129kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (180kB)

Abstract

Farida Fitria, NPM 41182911190105, Program Kepala Sekolah Dalam Menanamkan Nilai-nilai Kearifan Lokal Pada Siswa SMAN 3 Kota Bekasi. Program Studi Pendidikan Agama Islam Fakultas Agama Islam, Universitas Islam 45 Bekasi. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis program kepala sekolah dalam menanamkan nilai-nilai kearifan lokal pada siswa di SMAN 3 Kota Bekasi. Kearifan lokal a dalah pengetahuan, nilai, dan norma yang berasal dari budaya lokal dan diwariskan secara turun-temurun,yang dianggap mampu memperkaya karakter. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode studi kasus. Data di peroleh melalui wawancara mendalam, observasi partisipatif, dan dokumentasi. Subjek penelitian adalah kepala sekolah, guru, dan siswa SMAN 3 Kota bekasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kepala sekolah memiliki peran yang signifikan dalam mengintegrasikan nilai-nilai kearifan lokal ke dalam kurikulum sekolah dan kegiatan ekstrakulikuler. Program-program yang dijalankan meliputi: (1) Pengenalan budaya lokal melalui kegiatan seni dan budaya, (2) Pembelajaran berbasis proyek yang mengangkat tema kearifan lokal, (3) Kolaborasi dengan tokoh masyarakat setempat untuk memberikan wawasan dan pengalaman langsung kepada siswa, dan (4) Penanaman nilai-nilai moral dan etika melalui kegiatan keagamaan dan sosial. Implementasi program ini berhasil meningkatkan kesadaran dan pemahaman siswa terhadap pentingnya siswa terhadap pentingnya kearifan lokal dalam kehidupan sehari-hari. Selain itu, siswa juga menunjukkan perubahan positif dalam sikap dan perilaku yang mencerminkan nilai-nilai kearifan lokal. Peneliti ini merekomendasikan perlunya dukungan berkelanjutan dari semua pihak terkait, termasuk pemerintah daerah, untuk menjaga keberlangsungan program tersebut dan meningkatkan kualitas pendidikan karakter disekolah.

Item Type: Thesis (TA, Skripsi, Tesis, Disertasi) (Sarjana (S1))
Contributors/Dosen Pembimbing,NIDN Dosen bisa diakses di LINK https://bit.ly/NIDNdosenunismabekasi:
ContributionContributors / Dosen PembimbingNIDN
UNSPECIFIEDKhoir, Abdul04-240269-01
Keywords / Kata Kunci: Kearifan Lokal, Pendidikan Karakter, Program Sekolah SMAN 3 Kota Bekasi
Subjects: Pendidikan
Faculty: Fakultas Agama Islam > Pendidikan Agama Islam S1
Depositing User: Ms. Farida Fitria
Date Deposited: 23 Jul 2024 07:14
Last Modified: 23 Jul 2024 07:14
URI: http://repository.unismabekasi.ac.id/id/eprint/5585

Actions (login required)

View Item View Item