MEMBACA BUKU SEBAGAI PRAKTIK BUDAYA MASYARAKAT URBAN

Ramadhani, Jihan Aulia (2023) MEMBACA BUKU SEBAGAI PRAKTIK BUDAYA MASYARAKAT URBAN. Sarjana (S1) thesis, Universitas Islam "45" Bekasi.

[img] Text
Pendahuluan.pdf

Download (607kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (398kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (232kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (74kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (799kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 5.pdf

Download (103kB)
[img] Text
Daftar Pustaka dan Lampiran.pdf

Download (772kB)

Abstract

Penelitian ini menganalisis tentang subjektivitas dan identitas pembaca buku berbahasa Inggris. Pembaca buku, khususnya pegiat literasi yang memiliki bookstagram menjadi istilah baru yang hadir dengan berbagai perspektif stereotip tertentu mengenai gaya hidup mereka membaca buku, khususnya buku berbahasa Inggris. Dengan menggunakan analisis budaya, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui praktik-praktik budaya yang berkaitan dengan wacana meningkatkan budaya membaca buku di Indonesia dari pola keseharian para penggiat literasi dalam membaca buku dan bahwa buku berbahasa Inggris bisa menjadi suatu identitas, praktik budaya serta gaya hidup bagi penggiat literasi. Penelitian ini menggunakan metode etnografi, yaitu observasi, wawancara, dan juga metode pengarsipan untuk memetakan berbagai perspektif dalam penelitian ini. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah teori representasi milik Stuart Hall dan teori subjektivitas dan identitas Michel Foucault. Hasil penelitian ini menunjukkan wacana komunalitas individualitas yang saling terkait dalam konstruksi identitas kultural pada pembaca buku dan genre sebagai simbol dari representasi yang mengonstruksi identitasnya.

Item Type: Thesis (TA, Skripsi, Tesis, Disertasi) (Sarjana (S1))
Contributors/Dosen Pembimbing,NIDN Dosen bisa diakses di LINK https://bit.ly/NIDNdosenunismabekasi:
ContributionContributors / Dosen PembimbingNIDN
UNSPECIFIEDPriyatna, Endang Suryana0412078008
Keywords / Kata Kunci: Identitas, Representasi, Bookstagram, Klub Buku, dan Genre.
Subjects: Studi Langsung Media dan Industri Kreatif
Faculty: Fakultas Komunikasi Sastra dan Bahasa > Sastra Inggris S1
Depositing User: Ms Jihan Aulia
Date Deposited: 19 Jan 2023 08:23
Last Modified: 19 Jan 2023 08:23
URI: http://repository.unismabekasi.ac.id/id/eprint/1921

Actions (login required)

View Item View Item