Muntheawati, Niken (2025) Pengaruh Model Realistic Mathematics Education (RME) Terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Sekolah Dasar. ELSE (Elementary School Education Journal), Vol. 9 (1). pp. 12-19. ISSN 2597-4122
![]() |
Text
DOC-20250211-WA0007..pdf Download (251kB) |
Abstract
Kemampuan siswa kelas IV dalam menyelesaikan soal cerita pengukuran luas masih rendah, terlihat dari ketidakmampuan prosedur pemecahan masalah yang tepat. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi kemampuan siswa kelas IV SDN Duren Jaya IV Kota Bekasi dalam memecahkan masalah matematika dengan menggunakan model Realistic Mathematics Education (RME). Metode penelitian ini merupakan penelitian eksperimen kuasi dengan desain non-equivalent pretest-posttest control group. Peneliti mengimplementasikan instrumen pengukuran yang telah divalidasi agar bisa mendapatkan informasi dalam penelitian. Teknik pengolahan dan analisis data dilakukan dengan menggunakan analisis statistik deskriptif serta analisis statistik inferensial. Berdasarkan percobaan di kelas, disimpulkan bahwa penerapan Model Realistic Mathematics Education (RME) Membawa manfaat positif bagi kemampuan siswa dalam menyelesaikan masalah matematika terutama pada soal cerita. Temuan penelitian menunjukkan bahwa kelas eksperimen memiliki score rata-rata pretest 42,76, dan score posttest 80,00. Meskipun kelas kontrol memiliki rata-rata ujian awal 40,00, rata-rata ujian akhir mereka naik menjadi 72,62. Implikasi dari hasil penelitian ini adalah pentingnya penerapan model Realistic Mathematics Ecucation (RME) dapat mempengaruhi kemampuan pemecahan masalah siswa kelas IV.
Item Type: | Article | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors/Dosen Pembimbing,NIDN Dosen bisa diakses di LINK https://bit.ly/NIDNdosenunismabekasi: |
|
|||||||||
Keywords / Kata Kunci: | Matematika, Kemampuan Pemecahan Masalah, Realistic Mathematics Education (RME) | |||||||||
Subjects: | Pendidikan Pendidikan Umum dan Karakter |
|||||||||
Faculty: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar S1 | |||||||||
Depositing User: | MS NIKEN MUNTHEAWATI | |||||||||
Date Deposited: | 18 Mar 2025 04:52 | |||||||||
Last Modified: | 18 Mar 2025 04:52 | |||||||||
URI: | http://repository.unismabekasi.ac.id/id/eprint/7457 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |