NILAI - NILAI PENDIDIKAN MODERASI BERAGAMA DAN PENERAPANNYA DI KAMPUNG SAWAH KELURAHAN JATIMURNI KECAMATAN PONDOKMELATI

Ma'arif, Reza Samsul (2024) NILAI - NILAI PENDIDIKAN MODERASI BERAGAMA DAN PENERAPANNYA DI KAMPUNG SAWAH KELURAHAN JATIMURNI KECAMATAN PONDOKMELATI. Sarjana (S1) thesis, Universitas Islam 45.

[img] Text
cover pendahuluan - daftar isi.pdf

Download (2MB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (464kB)
[img] Text
BAB 2.pdf

Download (503kB)
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (313kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (313kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (352kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 5.pdf

Download (193kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (421kB)

Abstract

ABSTRAK Reza Samsul Ma’arif, 2024. NPM. 41182911170008. Judul Skripsi adalah “Nilai-Nilai Pendidikan Moderasi Beragama dan Penerapannya di Kampung Sawah Kelurahan Jatimurni Kecamatan Pondok Melati”. Program Studi Islam (FAI), Fakultas Agama Islam Universitas Islam “45”. Bekasi. Permasalahan di penelitian ini adalah penerapan nilia-nilai moderasi beragama di Kampung Sawah. Tujuan penelitin ini untuk mengetahui bagaimana penerapan nilai- nilai pendidikan moderasi beragama dan penerapannya di Kampung Sawah, untuk mengetahui factor pendukung dan penghambat dalam penerapan nilai-nilai moderasi beragama di Kampung Sawah. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode naturalistik. Pengumpulan data di dapatkan melalui wawancara, observasi dan dokumentasi. Informan pada penelitian ini terdiri dari 3 orang. Kemudian, pengecekan, keabsahan data menggunakan teknik triangulasi. Teknik triangulasi di lakukan dengan cara triangulasi metode, yaitu dengan mengecek ulang informasi hasil wawancara, observasi dan dokumentasi. Hasil yang di peroleh dalam penelitian ini yaitu tentang nilai nilai moderasi beragama yang ada di daerah Kampung Sawah, agar terus bisa melestarikan nilai nilai moderasi beragama dari zaman ke zaman. Adapun faktor pendukung dan penghambat dalam penerapan nilai nilai pendidikan moderasi beragama. Faktor pendukung yaitu masih adanya parah sepuh yang mengedukasi nilai nilai moderasi beragama, faktor penghambatnya yaitu masih adanya warga yang invidual, dan adanya warga baru kurang berkumpul dalam kegiatan kegiatan tertentu. Dengan begitu warga Kampung Sawah terus berupaya untuk melestarikan dan menjaga budaya agar tetap terjaga sebagai mana mestinya. Kata Kunci : Nilai-nilai pendidikan, Moderasi beragama

Item Type: Thesis (TA, Skripsi, Tesis, Disertasi) (Sarjana (S1))
Contributors/Dosen Pembimbing,NIDN Dosen bisa diakses di LINK https://bit.ly/NIDNdosenunismabekasi:
ContributionContributors / Dosen PembimbingNIDN
UNSPECIFIEDMulyadi, Acep0405066803
Keywords / Kata Kunci: Nilai-nilai pendidikan, Moderasi beragama
Subjects: Pendidikan Agama Islam
Faculty: Fakultas Agama Islam > Pendidikan Agama Islam S1
Depositing User: Mr. Reza Syamsul Ma'arif
Date Deposited: 24 Oct 2009 01:52
Last Modified: 24 Oct 2009 01:52
URI: http://repository.unismabekasi.ac.id/id/eprint/6570

Actions (login required)

View Item View Item