EKSPLORASI NILAI-NILAI ADAT PERNIKAHAN MASYARAKAT BETAWI DI SETU BABAKAN JAKARTA SELATAN

Andini, Rafifah (2024) EKSPLORASI NILAI-NILAI ADAT PERNIKAHAN MASYARAKAT BETAWI DI SETU BABAKAN JAKARTA SELATAN. Sarjana (S1) thesis, Universitas Islam 45.

[img] Text
PENDAHULUAN TERBARU.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (310kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (532kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (670kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (894kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf

Download (191kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (282kB)

Abstract

ABSTRAK EKSPLORASI NILAI-NILAI ADAT PERNIKAHAN MASYARAKAT BETAWI DI SETU BABAKAN JAKARTA SELATAN Oleh: RAFIFAH ANDINI 41182170190007 rafifahandini99@gmail.com Tujuan dari penelitian ini adalah sebagai berikut: (1) memberikan deskripsi tentang Adat Pernikahan Masyarakat Betawi di Setu Babakan Jakarta Selatan; (2) mempelajari nilai-nilai yang terkandung dalam Adat Pernikahan Masyarakat Betawi di Setu Babakan Jakarta Selatan; dan (3) mengetahui upaya yang dilakukan masyarakat Betawi untuk melestarikan nilai-nilai ini. Penelitian kualitatif ini menggunakan pendekatan eksploratif dengan studi fenomenologi, dan data dikumpulkan melalui wawancara, observasi, dan dokumentasi. Analisis data triangulasi menggunakan informan kunci/pokok (Ketua Adat/Sesepuh Adat, Tokoh Masyarakat, dan Budayawan) dan informan pendukung (Masyarakat Lainnya/Tokoh Pemuda, Pemerintahan Daerah/Camat). Tujuan dari teknik ini adalah untuk memaksimalkan hasil wawancara yang diberikan oleh informan penelitian. Penelitian ini menemukan bahwa: (1) Terdapat beberapa deskripsi/gambaran dalam adat pernikahan masyarakat Betawi (2) Terdapat Eksplorasi nilai-nilai yaitu nilai keindahan, nilai kebendaan, nilai rohani, nilai sosial, nilai historis, nilai pernikahan, dan nilai pendidikan yang terkandung di dalam adat pernikahan Betawi (3) Upaya pelestarian adat pernikahan Betawi yang dilakukan oleh pemerintah daerah dan masyarakat sangat baik. Kata kunci: Pernikahan Masyarakat Betawi, Eksplorasi Nilai-nilai Adat Pernikahan Betawi, dan Upaya Pelestarian ABSTRACT EXPLORATION OF THE WEDDING TRADITIONAL VALUES OF THE BETAWI COMMUNITY IN SETU BABAKAN, SOUTH JAKARTA By: RAFIFAH ANDINI 41182170190007 rafifahandini99@gmail.com The objectives of this research are as follows: (1) provide a description of Betawi Community Wedding Customs in Setu Babakan, South Jakarta; (2) study the values contained in the Betawi Community Wedding Customs in Setu Babakan, South Jakarta; and (3) know the efforts made by the Betawi people to preserve these values. This qualitative research uses an exploratory approach with a phenomenological study, and data is collected through interviews, observation and documentation. Triangulated data analysis using key/principal informants (Traditional Leaders/Traditional Elders, Community Leaders, and Cultural Experts) and supporting informants (Other Community/Youth Leaders, Regional Government/District Head). The aim of this technique is to maximize the results of interviews given by research informants. This research found that: (1) There are several descriptions/descriptions of Betawi people's wedding customs (2) There is an exploration of values, namely beauty values, material values, spiritual values, social values, historical values, marriage values, and educational values contained in Betawi wedding customs (3) Efforts to preserve Betawi wedding customs carried out by the regional government and the community are very good. Keywords: Betawi Community Marriage, Exploration of Betawi Wedding Traditional Values, and Preservation Efforts

Item Type: Thesis (TA, Skripsi, Tesis, Disertasi) (Sarjana (S1))
Contributors/Dosen Pembimbing,NIDN Dosen bisa diakses di LINK https://bit.ly/NIDNdosenunismabekasi:
ContributionContributors / Dosen PembimbingNIDN
UNSPECIFIEDHermanto, Hermanto0008105802
UNSPECIFIEDRasminto, Rasminto0430088604
Keywords / Kata Kunci: Kata kunci: Pernikahan Masyarakat Betawi, Eksplorasi Nilai-nilai Adat Pernikahan Betawi, dan Upaya Pelestarian
Subjects: Struktur (Perancangan Gedung)
Pendidikan
Sumber Daya Alam
Sosiologi
Faculty: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Geografi S1
Depositing User: Ms. Rafifah Andini
Date Deposited: 20 Aug 2024 09:48
Last Modified: 20 Aug 2024 09:48
URI: http://repository.unismabekasi.ac.id/id/eprint/6210

Actions (login required)

View Item View Item