RANCANG BANGUN MESIN PEMOTONG DAGING OTOMATIS DENGAN PENGGERAK MOTOR LISTRIK

Renaldi, Ramos and Samudra, Risalah Gayuh (2022) RANCANG BANGUN MESIN PEMOTONG DAGING OTOMATIS DENGAN PENGGERAK MOTOR LISTRIK. Diploma (D3) thesis, Universitas Islam “45” Bekasi.

[img] Text
Pendahuluan.pdf

Download (4MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf

Download (320kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (228kB)

Abstract

ABSTRAK Tujuan utama dari pembuatan mesin pemotong daging ini adalah untuk memenuhi kebutuhan mesin pemotong para pedagang daging di pinggir jalan dan di supermarket. Dengan mesin ini diharapkan dapat membantu dalam proses pemotongan daging sehingga dapat mempercepat prsoses pemotongan. Mesin pemotong daging terdiri dari beberapa komponen utama yaitu sistem penggerak motor listrik, sistem pemotong, meja landasan, dan rangka mesin. Dengan komponen-komponen diatas, mesin ini diharapkan mampu bekerja dengan baik. Oleh karena itu dibuat suatu Mesin pemotong daging yang lebih efisien agar dapat meningkatkan produktivitas dan K3. Dari hasil perhitungan dan observasi, dibutuhkan putaran 700 rpm dan motor AC 1 fasa, menggunakan Circular Saw diameter 10 inchi dengan total mata 150, mengunakan puli dengan diameter 76,2 mm dan 152,4 mm dengan House Power sebesar 1.5 HP. Kata kunci : Pemotong, Daging, Produktivitas ABSTRACK The main purpose of the manufacture of this meat cutting machine is to meet the needs of meat traders on the roadside and in supermarkets. With this machine, it is hoped that it can help in the process of cutting meat so that it can speed up the cutting process. The meat cutting machine consists of several main components, namely the electric motor drive system, the cutting system, the anvil table, and the engine frame. With the above components, this machine is expected to work well. Therefore, a more efficient meat cutting machine was made in order to increase productivity and K3. From the results of calculations and observations, it takes a rotation of 700 rpm and a single phase AC motor, using a Circular Saw with a diameter of 10 inches with a total eye of 150, using pulleys with a diameter of 76.2 mm and 152.4 mm with a House Power of 1.5 HP. Keywords : Cutter, Meet, Productivity

Item Type: Thesis (TA, Skripsi, Tesis, Disertasi) (Diploma (D3))
Contributors/Dosen Pembimbing,NIDN Dosen bisa diakses di LINK https://bit.ly/NIDNdosenunismabekasi:
ContributionContributors / Dosen PembimbingNIDN
UNSPECIFIEDParidawati, Paridawati45114082009024
UNSPECIFIEDRokhman, Taufiqur45101022008001
Keywords / Kata Kunci: Cutter, Meet, Productivity
Subjects: Eksperimen
Manufaktur
Faculty: Fakultas Teknik > Teknik Mesin D3
Depositing User: Users 16 not found.
Date Deposited: 11 Aug 2022 09:55
Last Modified: 11 Aug 2022 09:55
URI: http://repository.unismabekasi.ac.id/id/eprint/535

Actions (login required)

View Item View Item