Representasi Femme Fatale dalam Album Britney Spears "Femme Fatale"

Manik, Asqiya Verlita (2024) Representasi Femme Fatale dalam Album Britney Spears "Femme Fatale". Sarjana (S1) thesis, Universitas Islam 45.

[img] Text
PENDAHULUAN.pdf

Download (960kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (616kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (641kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (476kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf

Download (633kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (483kB)

Abstract

Objek penelitian ini adalah album Britney Spears ‘Femme Fatale’. Penelitian ini menggunakan metode analisis representasi dengan melakukan observasi visual terhadap musik video dan lirik pada lagu-lagu dalam album tersebut. Tujuan penelitian ini adalah untuk menunjukkan bagaimana femme fatale direpresentasikan dalam album musik Britney Spears berjudul Femme Fatale dengan menggunakan konsep femme fatale dari Katherine Farrimond dan Julie Grossman. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa album Britney Spears menghadirkan beberapa elemen-elemen konsep yang condong kepada pengulangan representasi femme fatale budaya populer kontemporer yang mengeksploitasi tubuh perempuan dan memiliki karakter multifaceted, serta memiliki persamaan temuan dengan Katherine Farrimond dan Julie Grossman yang memaknai femme fatale sebagai wacana pemberdayaan subjektivitas perempuan.

Item Type: Thesis (TA, Skripsi, Tesis, Disertasi) (Sarjana (S1))
Contributors/Dosen Pembimbing,NIDN Dosen bisa diakses di LINK https://bit.ly/NIDNdosenunismabekasi:
ContributionContributors / Dosen PembimbingNIDN
UNSPECIFIEDBudiman, Rido0416037903
Keywords / Kata Kunci: Femme fatale, Representasi, Britney Spears, Album Musik
Subjects: Pengajaran Bahasa Inggris dan linguistik Terapan
Studi Langsung Media dan Industri Kreatif
Faculty: Fakultas Komunikasi Sastra dan Bahasa > Sastra Inggris S1
Depositing User: Ms. Asqiya Verlita Manik
Date Deposited: 29 Feb 2024 06:18
Last Modified: 29 Feb 2024 06:18
URI: http://repository.unismabekasi.ac.id/id/eprint/4973

Actions (login required)

View Item View Item