PENGARUH PRODUK DOMESTIK BRUTO, INFLASI, NILAI TUKAR, DAN SUKU BUNGA TERHADAP HARGA SAHAM SYARIAH PERUSAHAAN PROPERTY DAN REAL ESTATE PADA DAFTAR EFEK SYARIAH DI INDONESIA

Syafira, Sarah (2023) PENGARUH PRODUK DOMESTIK BRUTO, INFLASI, NILAI TUKAR, DAN SUKU BUNGA TERHADAP HARGA SAHAM SYARIAH PERUSAHAAN PROPERTY DAN REAL ESTATE PADA DAFTAR EFEK SYARIAH DI INDONESIA. Sarjana (S1) thesis, Universitas Islam 45 Bekasi.

[img] Text
pendahuluan.pdf.pdf

Download (761kB)
[img] Text
bab 1.pdf.pdf

Download (141kB)
[img] Text
bab 2.pdf.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (180kB) | Request a copy
[img] Text
bab 3.pdf.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (160kB) | Request a copy
[img] Text
bab 4.pdf.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (184kB) | Request a copy
[img] Text
bab 5.pdf.pdf

Download (71kB)
[img] Text
daftar pustaka.pdf.pdf

Download (197kB)

Abstract

ABSTRAK Sarah Syafira (41183403160176) Pengaruh Produk Domestik Bruto, Inflasi, Nilail Tukar, Suku Bunga Terhadap Harga Saham Syariah Perusahaan Property dan Real Estate di Inndonesia. xiii + 46 halaman + 8 tabel + 1 gambar + 2023 + 12 lampiran Kata Kunci : Produk Domestik Bruto, Inflasi, Nilai Tukar, Suku Bunga, dan Harga Saham Syariah. Penelitian bertujuan untuk mengetahui Produk Domestik Bruto, Inflasi, Nilai Tukar, Suku Bunga, terhadap Harga Saham Syariah Perusahaan Property dan Real Estate. Penelitian ini dilakukan pada Saham syariah perusahaan property dan real estate yang terdaftar di Daftar Efek Syariah periode tahun 2018 sampai dengan 2022. Metode penelitian memakai analisis regresi data panel. Populasi yang digunakan adalah saham syariah perusahaan property dan real estate yang terdaftar di Daftar Efek Syariah periode tahun 2018 sampai dengan 2022. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini berjumlah 25 data dengan teknik pengambilan purposive sampling. Data diolah menggunakan eviews 12. Secara umum dapat disimpulkan bahwa Produk Domestik Bruto, Inflasi, Nilai Tukar, Suku Bunga secara uji statistik f berpengaruh terhadap Harga Saham Syariah. Secara uji statistik t Nilai Tukar berpengaruh positif signifikan terhadap Harga Saham Syariah, sedangkan Produk Domestik Bruto, Inflasi, Suku Bunga tidak berpengaruh signifikan terhadap Harga Saham Syariah. Penelitian selanjutnya diharapkan dapat menambah jumlah sampel dan variabel independen. Daftar pustaka: 46 (2000-2021)

Item Type: Thesis (TA, Skripsi, Tesis, Disertasi) (Sarjana (S1))
Contributors/Dosen Pembimbing,NIDN Dosen bisa diakses di LINK https://bit.ly/NIDNdosenunismabekasi:
ContributionContributors / Dosen PembimbingNIDN
UNSPECIFIEDDewi Cahyati, Ari07-120279-01
Keywords / Kata Kunci: Produk Domestik Bruto, Inflasi, Nilai Tukar, Suku Bunga, dan Harga Saham Syariah.
Subjects: Akuntansi Syariah
Faculty: Fakultas Ekonomi > Akuntansi S1
Depositing User: Ms. Sarah Syafira
Date Deposited: 15 Aug 2023 09:37
Last Modified: 15 Aug 2023 09:43
URI: http://repository.unismabekasi.ac.id/id/eprint/3647

Actions (login required)

View Item View Item